LINEN SECTION
SEKSI LINEN
(LINEN ROOM SECTION)
A.Tugas dan Tanggung Jawab
Linen room section adalah seksi yang bertanggung jawab terhadap pengadaan dan penggantian
linen untuk keperluan tata graha, restoran, bar, banquet, dan outlet lainnya.
B.Organisasi Seksi Linen
Untuk pekerjaan sehari-hari kegiatan seksi linen lebih banyak berhubungan dengan laundry
section, karena proses pengiriman linen yang kotor dan pengambilan linen yang bersih ke laundry.
Pelaksana tugas di linen room section adalah sebagai berikut :
1. Chief Linen Room
Chief linen room adalah supervisor (pengawas) pada operasional di linen room.
2.Linen Attendant
Linen attendant adalah petugas pelaksana yang menangani sirkulasi linen.
3.Steamstres
Steamstrees adalah petugas linen yang bertanggung jawab pada linen yang sobek agar dapat
dimanfaatkan lagi.
C.Tata Tertib di Linen Room
1.Datang tepat waktu.
2.Selama bertugas memakai seragam.
3.Bertindak jujur, sopan , dan ramah.
4.Dapat bekerja sama dengan atasan dan teman.
5.Mematuhi peraturan pokok dari manajemen.
6.Dilarang merokok selama berada di ruang linen.
7.Dilarang mengobrol atau makan dalam ruang linen.
8.Dilarang meletakan linen kotor dekat dengan linen bersih.
9.Dilarang menggunakan linen untuk kepentingan pribadi.
D.Alat-alat Pendukung di Linen Room
1.Linen Counter
Linen counter adalah meja atau counter pemisah antara petugas yang mengirim linen kotor
dengan linen attendant yang menyiapkan linen bersih.
2.Meja
Meja digunakan untuk melakukan dan melipat linen bersih yang baru datang dari laundry, seperti towel.
3.Rak
Rak ini bisa terbuat dari kayu atau besi dan digunakan untuk menyimpan persediaan linen yang
bersih,meliputi sheet, pillow case, towel, dan napkin.
4.Meja Tulis
Meja tulis digunakan oleh chief linen room atau linen attendant saat menulis atau membuat
laporan.
5.Telepon
Telepon merupakan alat komunikasi di linen room yang digunakan untuk berhubungan
dengan seksi lainnya.
6.Mesin Jahit
Mesin jahit digunakan untuk memperbaiki linen yang rusak.
7.Trolley
Trolley adalah alat pengangkut linen kotor maupun linen bersih.
8.Fire Extinguisher
Fire extinguisher adalah alat pemadam kebakaran yang disediakan di linen room untuk
keamanan dari bahaya kebakaran.
E.Prosedur Pengambilan dan Pengiriman Linen ke Laundry Plant
1.Semua linen kotor dari tiap-tiap kamar dikumpulkan di room boy station oleh room boy. Semua
linen yang kotor disortir dan dihitung,selanjutnya dikumpulkan di linen room. Dari linen room
semuanya dikirim ke laundry plan, dikelompokan berdasar jenis dalam catatan linen dan laundry
delivery slip.
2.Setelah dimasukan ke laundry, kita dapat mengambil linen yang bersih
Prosedur Pengiriman Linen dari Restoran, Bar, dan Banquet.
1.Semua linen yang kotor dari outlet dikirim ke linen room dan dicatat dalam linen laundry
delivery.
2.Setelah linen kotor diserahkan kepada linen attendant oleh linen attendant akan ditukar dengan
yang bersih sesuai catatan.
F.Formulir di Linen Room
1.Log Book
Log book adalah buku laporan dari shift yang baru selesai bertugas pada shift berikutnya, untuk
mencatat hal-hal yang perlu diselesaikan atau diketahui.
2.Linen dan Laundry Delivery Slip
Linen dan laundry delivery slip adalah formulir untuk mencatat linen kotor yang dikirim dari
room section maupun dari outlet lainnya.
3.Daily Inventory List
Daily Inventory List adalah formulir untuk mencatat inventory linen seriap hari di linen room.
4.Monthly Inventory List
Monthly inventory list adalah formulir untuk mencatat persediaan linen tiap akhir bulan
di linen room maupun di outlet lainnya.
5.Lost and Damage Linen Report
List and damage linen report adalah formulir yang digunakan untuk mencatat atau melaporkan
linen-linen tang rusak maupun yang hilang di room section, linen room ataupun di outlet
lainnya.Kerusakan dan kehilangan linen ini dilaporkan pada chief linen room.
G.Syarat-Syarat Linen Room yang Baik
1.Ruang linen dekat dengan laundry dan cukup luas.
2.Lantai terbuat dari bahan yang mudah dibersihkan.
3.Tersedianya rak untuk menyimpan macam-macam linen dalam jumlah yang cukup.
4.Adanya counter pemisah antara linen attendant dan tempat linen petugas yang akan mengirim
maupun mengambil linen yang bersih.
5.Tersedianya meja untuk melipat linen dan meja tulis.
6.Ventilasi memadai untuk vemtilasi udara/ac.
7.Fire hidrant maupun fire extinguisher untuk menghindari kebakaran.
8.Tersedianya trolley untuk membawa linen kotor ke laundry atau linen bersih dari laundry.
9.Tersedianya mesin jahit untuk memperbaki linen yang rusak.
10.Tersedianya telepon untuk komunikasi dengan bagian lain.
H.Linen Inventory
Linen inventory adalah pengontrolan atau pengawasan pemakaian dan persediaan linen
yang dipergunakan di kamar, gudang room boy station, outlet di linen room, dan laundry.
Macam-Macam Linen Inventory :
1.Daily Inventory
Inventarisasi harian merupakan pengontrolan dan perhitungan linen yang diadakan setiap hari di
seksi masing-masing. Dilaksanakan untuk mengetahui jumlah persediaan yang ada. Bila ada
kerusakan, noda, atau hilang dapat cepat dketahui.
2.Weekly Inventory
Inventarisasi mingguan merupakan pengontrolan dan perhitungan linen yang diadakan seminggu
sekali di linen room maupun diseksi masing-masing dan dilaksanakan untuk mengetahui jumlah
persediaan yang ada selama seminggu.
3.Monthly Inventory
Inventarisasi bulanan merupakan pengontrolan dan perhitungan linen yang diadalan tiap-tiap
bulan di seksi-seksi kamar, restoran, bar, banquet, dan outlet lain serta di linen room.
Inventarisasi ini diadakan secara menyeluruh tiap akhir bulan.
(LINEN ROOM SECTION)
A.Tugas dan Tanggung Jawab
Linen room section adalah seksi yang bertanggung jawab terhadap pengadaan dan penggantian
linen untuk keperluan tata graha, restoran, bar, banquet, dan outlet lainnya.
B.Organisasi Seksi Linen
Untuk pekerjaan sehari-hari kegiatan seksi linen lebih banyak berhubungan dengan laundry
section, karena proses pengiriman linen yang kotor dan pengambilan linen yang bersih ke laundry.
Pelaksana tugas di linen room section adalah sebagai berikut :
1. Chief Linen Room
Chief linen room adalah supervisor (pengawas) pada operasional di linen room.
2.Linen Attendant
Linen attendant adalah petugas pelaksana yang menangani sirkulasi linen.
3.Steamstres
Steamstrees adalah petugas linen yang bertanggung jawab pada linen yang sobek agar dapat
dimanfaatkan lagi.
C.Tata Tertib di Linen Room
1.Datang tepat waktu.
2.Selama bertugas memakai seragam.
3.Bertindak jujur, sopan , dan ramah.
4.Dapat bekerja sama dengan atasan dan teman.
5.Mematuhi peraturan pokok dari manajemen.
6.Dilarang merokok selama berada di ruang linen.
7.Dilarang mengobrol atau makan dalam ruang linen.
8.Dilarang meletakan linen kotor dekat dengan linen bersih.
9.Dilarang menggunakan linen untuk kepentingan pribadi.
D.Alat-alat Pendukung di Linen Room
1.Linen Counter
Linen counter adalah meja atau counter pemisah antara petugas yang mengirim linen kotor
dengan linen attendant yang menyiapkan linen bersih.
2.Meja
Meja digunakan untuk melakukan dan melipat linen bersih yang baru datang dari laundry, seperti towel.
3.Rak
Rak ini bisa terbuat dari kayu atau besi dan digunakan untuk menyimpan persediaan linen yang
bersih,meliputi sheet, pillow case, towel, dan napkin.
4.Meja Tulis
Meja tulis digunakan oleh chief linen room atau linen attendant saat menulis atau membuat
laporan.
5.Telepon
Telepon merupakan alat komunikasi di linen room yang digunakan untuk berhubungan
dengan seksi lainnya.
6.Mesin Jahit
Mesin jahit digunakan untuk memperbaiki linen yang rusak.
7.Trolley
Trolley adalah alat pengangkut linen kotor maupun linen bersih.
8.Fire Extinguisher
Fire extinguisher adalah alat pemadam kebakaran yang disediakan di linen room untuk
keamanan dari bahaya kebakaran.
E.Prosedur Pengambilan dan Pengiriman Linen ke Laundry Plant
1.Semua linen kotor dari tiap-tiap kamar dikumpulkan di room boy station oleh room boy. Semua
linen yang kotor disortir dan dihitung,selanjutnya dikumpulkan di linen room. Dari linen room
semuanya dikirim ke laundry plan, dikelompokan berdasar jenis dalam catatan linen dan laundry
delivery slip.
2.Setelah dimasukan ke laundry, kita dapat mengambil linen yang bersih
Prosedur Pengiriman Linen dari Restoran, Bar, dan Banquet.
1.Semua linen yang kotor dari outlet dikirim ke linen room dan dicatat dalam linen laundry
delivery.
2.Setelah linen kotor diserahkan kepada linen attendant oleh linen attendant akan ditukar dengan
yang bersih sesuai catatan.
F.Formulir di Linen Room
1.Log Book
Log book adalah buku laporan dari shift yang baru selesai bertugas pada shift berikutnya, untuk
mencatat hal-hal yang perlu diselesaikan atau diketahui.
2.Linen dan Laundry Delivery Slip
Linen dan laundry delivery slip adalah formulir untuk mencatat linen kotor yang dikirim dari
room section maupun dari outlet lainnya.
3.Daily Inventory List
Daily Inventory List adalah formulir untuk mencatat inventory linen seriap hari di linen room.
4.Monthly Inventory List
Monthly inventory list adalah formulir untuk mencatat persediaan linen tiap akhir bulan
di linen room maupun di outlet lainnya.
5.Lost and Damage Linen Report
List and damage linen report adalah formulir yang digunakan untuk mencatat atau melaporkan
linen-linen tang rusak maupun yang hilang di room section, linen room ataupun di outlet
lainnya.Kerusakan dan kehilangan linen ini dilaporkan pada chief linen room.
G.Syarat-Syarat Linen Room yang Baik
1.Ruang linen dekat dengan laundry dan cukup luas.
2.Lantai terbuat dari bahan yang mudah dibersihkan.
3.Tersedianya rak untuk menyimpan macam-macam linen dalam jumlah yang cukup.
4.Adanya counter pemisah antara linen attendant dan tempat linen petugas yang akan mengirim
maupun mengambil linen yang bersih.
5.Tersedianya meja untuk melipat linen dan meja tulis.
6.Ventilasi memadai untuk vemtilasi udara/ac.
7.Fire hidrant maupun fire extinguisher untuk menghindari kebakaran.
8.Tersedianya trolley untuk membawa linen kotor ke laundry atau linen bersih dari laundry.
9.Tersedianya mesin jahit untuk memperbaki linen yang rusak.
10.Tersedianya telepon untuk komunikasi dengan bagian lain.
H.Linen Inventory
Linen inventory adalah pengontrolan atau pengawasan pemakaian dan persediaan linen
yang dipergunakan di kamar, gudang room boy station, outlet di linen room, dan laundry.
Macam-Macam Linen Inventory :
1.Daily Inventory
Inventarisasi harian merupakan pengontrolan dan perhitungan linen yang diadakan setiap hari di
seksi masing-masing. Dilaksanakan untuk mengetahui jumlah persediaan yang ada. Bila ada
kerusakan, noda, atau hilang dapat cepat dketahui.
2.Weekly Inventory
Inventarisasi mingguan merupakan pengontrolan dan perhitungan linen yang diadakan seminggu
sekali di linen room maupun diseksi masing-masing dan dilaksanakan untuk mengetahui jumlah
persediaan yang ada selama seminggu.
3.Monthly Inventory
Inventarisasi bulanan merupakan pengontrolan dan perhitungan linen yang diadalan tiap-tiap
bulan di seksi-seksi kamar, restoran, bar, banquet, dan outlet lain serta di linen room.
Inventarisasi ini diadakan secara menyeluruh tiap akhir bulan.
Good job
BalasHapusAda linen oo nya gak pak spot rijek
BalasHapus